Kategori Berita

Info Terkini

Kurikulum Merdeka: Upaya Meningkatkan Kualitas Pendidikan secara Berkeadilan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah menerbitkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek) Nomor 12 Tahun 2024 tentang: “Kurikulum pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah” sebagai payung hukum kebijakan…

SelengkapnyaKurikulum Merdeka: Upaya Meningkatkan Kualitas Pendidikan secara Berkeadilan

Peringatan Harbuknas, Peluang Benahi Literasi & Numerasi lewat Buku Bacaan Bermutu

Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menjadikan peringatan Hari Buku Nasional (Harbuknas) yang jatuh pada 17 Mei 2024 sebagai momentum dan kesempatan emas untuk melaksanakan publikasi program Buku Bacaan Bermutu untuk Literasi Indonesia. Harapannya, berbagai kegiatan yang diusung dalam…

SelengkapnyaPeringatan Harbuknas, Peluang Benahi Literasi & Numerasi lewat Buku Bacaan Bermutu

Pelajar SMAN 1 Puri Mojokerto Kenali Budaya & Sistem Pendidikan di Jerman

Wittmund, Kemendikbudristek – Pertukaran pelajar ke luar negeri merupakan sebuah kesempatan emas bagi pelajar untuk memperluas wawasan dan mengembangkan diri. Banyak kegiatan yang umumnya dilakukan seperti kunjungan ke Universitas setempat, penampilan budaya, dan pengerjaan proyek. Inilah yang dilakukan pelajar Sekolah Menengah…

SelengkapnyaPelajar SMAN 1 Puri Mojokerto Kenali Budaya & Sistem Pendidikan di Jerman

Upaya Meningkatkan Literasi Melalui Sastra Masuk Kurikulum & Buku Bermutu

Sejalan dengan tujuan utama Merdeka Belajar pada pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah; Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menggelar peringatan Hari Buku Nasional (Harbuknas) 2024 yang dirangkai melalui peluncuran “Sastra Masuk Kurikulum”, aktivitas literasi, serta…

SelengkapnyaUpaya Meningkatkan Literasi Melalui Sastra Masuk Kurikulum & Buku Bermutu

Kemendikbud Ristek Dorong Pemanfaatan Bacaan Sastra dalam Kurikulum Merdeka

Dalam implementasi Kurikulum Merdeka, karya sastra merupakan salah satu sumber belajar potensial yang perlu didorong pemanfaatannya untuk meningkatkan minat baca, menumbuhkan empati, mengasah kreativitas, serta nalar kritis peserta didik. Hal tersebut disampaikan Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan, Anindito…

SelengkapnyaKemendikbud Ristek Dorong Pemanfaatan Bacaan Sastra dalam Kurikulum Merdeka

Percepatan Pengangkatan Kepala Sekolah & Pengawas Sekolah

Dalam mempercepat pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Menteri Dalam Negeri dan Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara berkolaborasi menerbitkan Surat Edaran Bersama (terlampir di sini) dengan tujuan mendorong kepala daerah sesuai dengan kewenangannya segera melakukan pengangkatan untuk…

SelengkapnyaPercepatan Pengangkatan Kepala Sekolah & Pengawas Sekolah