Kategori Berita

Info Terkini

Gelar Bukan yang Terutama Untuk Karir Seseorang, Skill & Kecerdasan Lebih Berdampak

Global Knowledge – Perttu Pölönen, seorang futuris, penemu, dan komposer multitalenta, telah berkontribusi dalam membantu orang menghadapi perubahan yang terus terjadi dalam pasar tenaga kerja. Dalam pandangannya yang dituangkan di dalam sebuah artikel di situs Finland.fi, dijelaskan bahwa kemajuan teknologi yang terus berlanjut akan semakin…

SelengkapnyaGelar Bukan yang Terutama Untuk Karir Seseorang, Skill & Kecerdasan Lebih Berdampak

Literasi Media di Finlandia Diajarkan Sejak Kanak-kanak Untuk Membantu Mencegah Disinformasi

Global Knowledge – Pemahaman yang baik tentang dunia media menjadi kunci bagi masyarakat yang sehat. Ini juga menjadi pandangan yang dianut oleh penduduk Finlandia selama beberapa dekade. Mereka percaya literasi media adalah hal yang sangat penting untuk memahami bagaimana dunia media…

SelengkapnyaLiterasi Media di Finlandia Diajarkan Sejak Kanak-kanak Untuk Membantu Mencegah Disinformasi

Perjenjangan Buku untuk Meningkatkan Kecintaan Membaca

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) berkomitmen memperkuat literasi, sebagai keterampilan dasar yang penting dimiliki siswa Indonesia. Untuk menumbuhkan kecintaan siswa dalam membaca buku, Kemendikbudristek terus menyosialisasikan kebijakan Perjenjangan Buku kepada sekolah dan pegiat literasi. “Perjenjangan Buku merupakan sebuah…

SelengkapnyaPerjenjangan Buku untuk Meningkatkan Kecintaan Membaca

Torehan Prestasi Gemilang Tim Olimpiade Matematika Indonesia di IMO ke-64

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) dengan bangga menyambut pencapaian Tim Olimpiade Matematika Indonesia di ajang bergengsi Olimpiade Matematika Internasional/International Mathematical Olympiad (IMO) ke-64 yang diselenggarakan di Chiba, Jepang. Keberhasilan ini mengukuhkan keunggulan dan penguasaan matematika siswa-siswi Indonesia di kancah…

SelengkapnyaTorehan Prestasi Gemilang Tim Olimpiade Matematika Indonesia di IMO ke-64